Wajah Baru Masjid Politeknik Negri Padang

"Masjid adalah tempat beribadah bagi umat Islam". Itulah salah satu ucapan yang dikatakan oleh seorang agamawan yang ada di Politeknik Negri Padang. Untuk itu, pembagnunan mesjid di Politeknik telah di laksanakan walaupun pembangunannya belum maksimal.
Perubahan dari masjid yang kecil yang hanya memuat tidak lebih dari 150 orang menjadi masjid yang mewah yang kapasitasnya 4 kali lebih besar dari sebelumnya. Sehingga mahasiswa yang ada di Poiteknik tidak perlu antrian lagi mau sholat yang di sebabkan tempat sholatnya yang kecil.
Dengan ketersediaan sandal kayu "bakiak" sehingga mahasiswa yang ada di politeknik tidak perlu repot membawa sandal lagi ke kampus. Di perbanyaknya keran tempat wudhu dan air yang mengalir deras memudahkan jama'ah lebih cepat berwudhunya tampa menunggu tetesan air yang kecil seperti pada masjid sebelumnya. Meskipun masjid ini belum sempurna, tetapi sudah di gunakan pada tanggal 07 januari 2010 tepatnya pada sholat magrib.
Masjid Politeknik ini sangat bermanfaat untuk seluruh mahasiswa dan pegawai Politeknik. Selain di gunakan untuk sholat, masjid juga tidak jarang di pakai untuk tempat tukar pikiran mahasiswa muslim, tempat diadakannya responsi agama islam, tempat bertanya tentang agama, silaturahmi, dan juga beristirahat menunggu masuknya jam perkuliahan. Informasi-informasi dari akademik pun sering di kabarkan melalui masjid kita yang tercinta ini. Semoga pembangunan ini dapat di selesaikam secepatnya. Amin......
oleh : Saddam_14jan2010

Gedung PKM Politeknik Dalam Peroses Penyempurnaan




Sudah lama kita nantikan kehadiran bangunann ini di Politeknik. Di tahun 2010 ini mungkin akan menjadi wisuda mahasisiwa Politeknik "pertama" di gedung PKM Politeknik, karena bagian dalam gedung PKM sudah mulai tersusun oleh para "tukang-tukang" profesional yang axis bekerja untuk banguan yang akan segera dicintai oleh mahasiswa Politeknik. sepertinya gedung PKM Politeknik ini bisa lebih megah dari pada gedung PKM Unand (Univ. Andalas) atau bisa juga di bilang hampir sama besar dengan Auditorium Unand. Selain ruangan untuk acara-acara penting, gedung PKM politeknik juga memiliki beberapa kelas untuk proses perkuliahan, contohnya : lokal PKM 1, lokal PKM 2, & lokal PKM 3. jadi, kapan gedung PKM Politeknik ini akan menjadi sempurna? Kapan kita bisa menikmati keindahan sosok bangunan ini?.
Tetap tinggukan kehadirannya !!!


oleh :
Dhani_12jan2010

Gebrakan kita | the C.E.B

Assalamualaikum wr wb
'''''''''''''''Malam ini, kami berdua membuat apa yang telah masuk kedalam daftar mimpi class the C.E.B '09 Politeknik Universitas Andalas dengan mata 5 watt, berdua berada di warnet depan basecamp, kedinginan, satu komputer berdua, digigitin nyamuk, lampunya mati lagi, tapi kita-kita ikhlas kok demi the C.E.B '09. Berdiri atas tujuan kebersamaan dan menjunjung jiwa korsa (kata pelatih diksarlin). Bagi teman-teman yang ingin berbagi pengetahuan di sini dapat menghubungi kami, jangan cuma bisa lihat dan protes saja ya ("bahasa Minangnya" *nio caliak kudo jo sobok unto sambil makan gulo-gulo). Cukup lah... Selanjutnya akan di teruskan dengan pengetahuan-pengetahuan yang akan membantu anda-anda sekalian di bidang TI, Multimedia, browsing, dll.
alah la, trimakasih.